Selamat Datang di
Komik bisa dijadikan media promosi yang ampuh untuk story telling dengan cara yang unik dan kekinian.
Ceritakan dengan unik bagaimana kamu menemukan belahan hatimu lewat komik.
Komik cukup efektif sebagai media pembelajaran yang menarik dan mudah dipahami
Masih banyak lagi, ceritakan kepada kami, kami akan jadikan ide anda menjadi nyata.
Buat dirimu tampil beda, unik, dan menarik, dengan tampilan komik yang super keren dari Jasbikom
Silahkan konsultasikan kepada kami kebutuhan komik yang ingin anda buat, dilayanai oleh CS ramah kami.
Untuk memulai mengerjakan komik anda, anda harus men transfer deposit sebesar 50% dari total harga yang telah disepakati.
Silahkan kirim naskah yang akan anda buat, untuk hal ini anda juga bisa konsultasikan kepada kami apa yang terbaik untuk anda.
Setelah naskah kami terima, kami akan lansung kerjakan sesuai jumlah hari yang telah disepakati bersama.
Jika deadline sudah selesai, kami akan kirimkan review, hasil kerja kami, kemudian jika ada revisi, kami kenakan gratis revisi 2x
Jika revisi telah selesai , anda bisa lansung melunansi sisa pembayaran anda, kemudian kami kirimkan original file kepada anda.
Berikut adalah beberapa yang sering ditanyakan pada saat pemesanan jasa pembuatan komik di Jasbikom.com
Saat ini kami melayani Customer kami melalui online, tetapi tidak menutup kemungkinan jika anda berlokasi di daerah Jakarta dan Tangerang kita bisa meeting.
Bisa, jika kebutuhan anda tidak tercantum dalam daftar harga kami, anda bisa request sesuai kebutuhan anda,
Proses pengerjaan estimasi sekitar 2 lembar komik / hari, untuk kebutuhan khsuus bisa disesuaikan.
Dalam pembuatan komik kami membuatnya secara manual dengan membuat Sketsa melalui kertas kemudian mewarnai dengan menggunakan komputer.
Hanya berupa naskah dialog yang akan kami buat menjadi komik.
Copyright © Jasbikom Design By Mataram Web